Jakarta (ANTARA) - Manajer timnas Indonesia Sumardji memaparkan tim Garuda sudah menetapkan 23 pemain yang mengisi skuad final untuk melawan Bahrain dalam laga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa pukul 20.45 WIB.
Mereka adalah: Kiper: 1. Maarten Paes (Dallas), 2. Emil Audero (Palermo), dan 3. Ernando Ari (Persebaya)
Bek: 4. Calvin Verdonk (NEC Nijmegen), 5. Shayne Pattynama (KAS Eupen), 6. Nathan Tjoe-A-On (Swansea City), 7. Jordi Amat (Johor Darul Ta'zim), 8. Sandy Walsh (Yokohama F. Marinos), 9. Eliano Reinjders (PEC Zwolle), 10. Kevin Diks (FC Copenhagen), 11. Rizky Ridho (Persija), 12. Jay Idzes (Venezia), 13. Justin Hubner (Wolverhampton Wanderers U-21), 14. Mees Hilgers (FC Twente), dan 15. Dean James (Go Ahead Eagles)
Gelandang: 15. Joey Pelupessy (Lommel SK), 16. Thom Haye (Almere City), 17. Ivar Jenner (Jong FC Utrecht), 18. Marselino Ferdinan (Oxford United), 19. Ricky Kambuaya (Dewa United)
Striker: 20. Rafael Struick (Brisbane Roar), 21. Ragnar Oratmangoen (FCV Dender), 22. Ole Romeny (Oxford United), dan 23. Ramadhan Sananta (Persis).
Baca juga: Saatnya Timnas Indonesia menang atas Bahrain
Baca juga: Pratinjau Indonesia versus Bahrain