Kebersihan menjadi bagian penting untuk Lawan Covid-19 dan Waspada Corona, oleh karena itu Kalbe Consumer Health Division melalui produk Mixagrip hadir dan membantu warga dengan melakukan penyemprotan disinfektan ke rumah-rumah warga.
Pada Rabu, 22 April 2020 ini yang mendapat kesempatan penyemprotan yaitu warga Kelurahan Jagakarsa, Jakarta Selatan, DKI Jakarta.
Perwakilan Kelurahan Cijantung melalui Ketua RW 02 Sarmili mengatakan sebagai perwakilan warga pihaknya menyampaikan terima kasih atas bakti sosial yang dilakukan tim Mixagrip semoga kedepan akan dapat membantu daerah-daerah lain
"Kami sangat terbantu dengan adanya aksi lawan dan waspada COVID-19 yang dilakukan tim Mixagrip dengan menyemprotkan disinfektan untuk mencegah penyebaran virus mematikan ini," katanya.
Sementara, perwakilan Mixagrip yang diwakili Ristanto selaku Area Activition menambahkan program Aksi Sehat Mixagrip merupakan salah satu bentuk sosial responsibility terhadap masyarakat sekitar dengan melakukan penyemprotan disinfektan dan sekaligus mengedukasi tentang pola hidup sehat.
Pihaknya juga mengajak masyarkat kompak dalam melawan virus mematikan tersebut dan dalam melakukan aksi nyatanya itu pihaknya juga mempunyai hastag #LawanCovid-19 dan #WaspadaCorona untuk kesehatan bersama dengan menjaga kebersihan diri sendiri dan lingkungan sekitar.
Selain itu, ia pun mengajak warga untuk mematuhi imbauan pemerintah seperti jaga jarak, rajin mencuci tangan dengan sabun, menggunakan masker, harus waspada dan jangan panik serta waspada jika gejala flu dan batuk menyerang.
"Ketika sakit daya tahan tubuh akan menurun, sehingga rentan terserang secondary infection yang menyebabkan sakit semakin parah. Jika gejala flu dan batuk menyerang, jangan tunda segera minum obat," tambahnya.
#CocoknyaDiRumahAja #mixagripcocok #aksisehatmixagrip #cintabudayasehat #LawanCovid-19 #HarusWaspada #JanganPanik #PutusPenyebaranCovid-19.
COPYRIGHT © ANTARA News Megapolitan 2020
Pada Rabu, 22 April 2020 ini yang mendapat kesempatan penyemprotan yaitu warga Kelurahan Jagakarsa, Jakarta Selatan, DKI Jakarta.
Perwakilan Kelurahan Cijantung melalui Ketua RW 02 Sarmili mengatakan sebagai perwakilan warga pihaknya menyampaikan terima kasih atas bakti sosial yang dilakukan tim Mixagrip semoga kedepan akan dapat membantu daerah-daerah lain
"Kami sangat terbantu dengan adanya aksi lawan dan waspada COVID-19 yang dilakukan tim Mixagrip dengan menyemprotkan disinfektan untuk mencegah penyebaran virus mematikan ini," katanya.
Sementara, perwakilan Mixagrip yang diwakili Ristanto selaku Area Activition menambahkan program Aksi Sehat Mixagrip merupakan salah satu bentuk sosial responsibility terhadap masyarakat sekitar dengan melakukan penyemprotan disinfektan dan sekaligus mengedukasi tentang pola hidup sehat.
Pihaknya juga mengajak masyarkat kompak dalam melawan virus mematikan tersebut dan dalam melakukan aksi nyatanya itu pihaknya juga mempunyai hastag #LawanCovid-19 dan #WaspadaCorona untuk kesehatan bersama dengan menjaga kebersihan diri sendiri dan lingkungan sekitar.
Selain itu, ia pun mengajak warga untuk mematuhi imbauan pemerintah seperti jaga jarak, rajin mencuci tangan dengan sabun, menggunakan masker, harus waspada dan jangan panik serta waspada jika gejala flu dan batuk menyerang.
"Ketika sakit daya tahan tubuh akan menurun, sehingga rentan terserang secondary infection yang menyebabkan sakit semakin parah. Jika gejala flu dan batuk menyerang, jangan tunda segera minum obat," tambahnya.
#CocoknyaDiRumahAja #mixagripcocok #aksisehatmixagrip #cintabudayasehat #LawanCovid-19 #HarusWaspada #JanganPanik #PutusPenyebaranCovid-19.
COPYRIGHT © ANTARA News Megapolitan 2020