Timnas sepakbola Indonesia tertinggal 0-3 di babak pertama melawan Australia dalam laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia Grup C di Sydney, Kamis.
Skuad Garuda gagal memanfaatkan peluang lewat tendangan penalti pada menit 16. Kevin Diks gagal memanfaatkan tendangan penalti karwna bila membentur gawang yang dijaga kiper Australia Mathew Ryan.
Baca juga: Ini, 23 pemain Timnas Indonesia hadapi Australia
Editor : Budi Setiawanto
COPYRIGHT © ANTARA News Megapolitan 2025